Berikut adalah Alat & Bahan yang diperlukan :
Alat
Tang Krimping
Lan Tester
Bahan
Kabel UTP 8 Warna
Konektor RJ-45
Pertama kupas ujung kulit pelindung kabel kurang lebih 2 - 3 cm untuk mengurutkan warna kabel sesuai urutan Straight yaitu :
Urutan
Ujung A Urutan Ujung B
Putih
Orange Putih
Orange
Orange Orange
Putih Hijau Putih Hijau
Biru Biru
Putih
Biru Putih Biru
Hijau Hijau
Putih
Coklat Putih Coklat
Coklat CoklatSetelah kedua ujung kabel diurutkan sesuai dengan urutanya , lalu ratakan ujung dengan pemotong. Setelah itu masukan kabel sesuai urutan diatas, jika sudah masukan konektor ke Tang krimping lalu ditekan secara kuat agar tidak terlepas dan konektor terjepit kuat pada kabel.
Setelah yakin urutan kabel sudah benar , maka dapat diperiksa dengan LAN TESTER apakah sudah tepat urutanya pada masing - masing ujung pada lan tester
Berikut adalah contoh jika kabel straight benar dibuat .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar